Sunday, October 27, 2013

Browse » home» » » » Harga LG G2

Harga LG G2


Harga LG G2 - Spesifikasi LG G2 - Yang akan kita bahas pada kesempatan kali ini adalah salah satu ponsel keluaran baru yang berasal dari pabrikan handphone asal Korea, yaitu LG. Yang berbeda kali ini adalah mempunyai tubuh bongsor alias besar. Namanya adalah LG G2. LG G2 didesain khusus untuk memenuhi kebutuhan anda dalam berkomunikasi. Spesifikasi LG G2 memang hebat dengan adanya layar lebar. Harga LG G2 memang sesuai dengan apa-apa yang didapatkan. Ingin tahu lebih jelas? Inilah spesifikasi dan harga LG G2.
harga LG G2

Spesifikasi LG G2

Seperti yang tertulis di atas, bahwa LG G2 memang mempunyai layar yang lebar yaitu 5,2 inchi, lebih lebar dari handphone sekelasnya. LG G2 juga bagus untuk memotret foto. Pasalnya, LG G2 mempunyai kamera 13 MP. Kamera sekunder juga bisa diandalkan, yaitu 2,1 MP. Jangan ragukan performa LG G2 karena dibekali CPU Qualcomm MSM8974 Snapdragon 800 CPU Quad-core dengan kecepatan prosesor 2,26 GHz, apalagi didukung RAM 2 GB. Memori penyimpanan Qualcomm MSM8974 Snapdragon 800 CPU Quad-core 2.26 GHz adalah 32 GB. Inilah spesifikasi lengkap LG G2.
UmumJaringanGSM 850 / 900 / 1800 / 1900, HSDPA 850 / 1900 / 2100 ,LTE 900 / 1800 / 2100 / 2600 / 850
LayarTipeTrue HD-IPS + LCD capacitive touchscreen, 16M colors
Ukuran1080 x 1920 pixels, 5.2 inches (~424 ppi pixel density) Multitouch Protection Corning Gorilla Glass 3
DimensiUkuran/Berat138.5 x 70.9 x 8.9 mm / 143 g
SuaraFiturGetar, MP3, WAV ringtones
Jack3,5 mm Jack Audio
SpeakerphoneYa
PenyimpananInternal32 GB (24GB user avaialble), 2 GB RAM
EksternalTidak
Konektivitas3GHSDPA, 42 Mbps; HSUPA, 5.76 Mbps; LTE, Cat3, 50 Mbps UL, 100 Mbps DL
EDGEClass 12
GPRSClass 12 (4+1/3+2/2+3/1+4 slots), 32 - 48 kbps
WLANWi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac, dual-band, Wi-Fi Direct, DLNA, Wi-Fi hotspot
BluetoothYa, v4.0 with A2DP
InfraredYa
USB/PortYa, microUSB v2.0 (SlimPort), USB Host, USB OTG
KameraPrimer13 MP, autofocus, LED flash Geo-tagging, face detection, optical image stabilization, HDR
SekunderYa, 2.1 MP, 1080p@30fps
Video RecordYa, 1080p@60fps, HDR, stereo sound rec., video stabilization
BateraiTipeLi-Po 3000 mAh battery
Standby-
Talk Time-
Fitur UtamaOSAndroid OS v4.2.2 (Jelly Bean)
CPUQualcomm MSM8974 Snapdragon 800 CPU Quad-core 2.26 GHz Krait 400 GPU Adreno 330 Sensors Accelerometer, gyro, proximity, compass
BrowserHTML5
GPSYa, with A-GPS support and GLONASS
MessagingSMS(threaded view), MMS, Email, Push Mail, IM, RSS
JavaYa, via Java MIDP emulator. Fitur tambahan: Stereo FM radio with RDS, - Active noise cancellation with dedicated mic - TV-out (via MHL A/V link) - SNS applications - Photo viewer/editor - Document viewer/editor - Organizer - Voice memo/dial/commands - Predictive text input
Fitur LainnyaMultiple SIMTidak
Video PlayerMP4/H.264/H.263/WMV/DviX player
MP3 PlayerMP3/WMA/WAV/FLAC/eAAC+/AC3 player
Audio RecordYa
TVTidak

Harga LG G2

Harga LG G2 di pasaran memang masih cukup lumayan. Harga LG G2 sekarang adalah sekitar Rp. 6.599.000.

No comments:

Post a Comment